Menu

Mode Gelap
KPH Wilayah I Stabat Akan Lidik Kolam Renang di Kawasan Hutan Bahorok Pengurus Cabang GM FKPPI 0201/ Kota Medan Hadiri Upacara HUT Kota Medan ke-435 Lampu Hias di Stabat Padam, Kadishub: Banyak Kabel Putus Dipotong Parah!!! Pekerja PT KPU Tanpa APD dan Tak Terdaftar BPJS Ketenagakerjaan Denpom 1/5 Medan Ucapkan Selamat HUT ke 435 Kota Medan, Satya Wira Wacaksana Tulus Mengabdi untuk Medan PT KPU Cemari Lingkungan, Warga: Dibekingi Anggota DPRD Langkat Inisial DS

Berita

Meriahkan HUT ke-274 Langkat, ULP PLN Stabat Pamerkan Kendaraan Listrik

badge-check


Kendaraan listrik dipamerkan di Stand UP2 PLN Binjai dan ULP PLN Stbat pada HUT ke-274 Langkat. Perbesar

Kendaraan listrik dipamerkan di Stand UP2 PLN Binjai dan ULP PLN Stbat pada HUT ke-274 Langkat.

Stabat – HUT ke-274 Langkat begitu penuh warna warni. Berbagai produk UMKM hingga industri besar pun dipamerkan di Alun – alun T Amir Hamzah Stabat dari 15 – 17 Januari 2024. Seperti di stand ULP Stabat, sepeda motor dan mobil listrik dipajang di sana.

“Acara ini merupakan pestanya masyarakat se-Kabupaten Langkat. Beraneka ragam kegiatannya menunjukkan berbagai etnis di Negeri Bertuah ini. Serta memamerkan produk – produk UMKM. Dari PLN, kami hadir untuk membantu mensukseskan kegiatan tersebut,” kata Manager UP3 Binjai Arief Rahman Hakim, Jum’at (19/01/2024) pagi.

Pada momen tersebut, PLN mengambil kesempatan untuk mensosialisasikan program – program PLN seperti kendaraan listrik, K3, promo TD, tertib bayar listrik dan progam lainnya.

Mobil listrik dipamerkan di Stand PLN pada HUT ke-274 Langkat.

Arief berharap, semoga pembangunan infrastruktur di Kabupaten Langkat semakin berkembang. Terutama pengembangan di sektor pariwisata. PLN akan selalu siap mendukung, dalam pembangunan dan pengembangan objek wisata di Kabupaten Langkat.

“Alhamdulillah, kegiatannya berjalan dengan sangat meriah dan lancar. Masyarakat pun terlihat sangat antusias menghadirinya. Kami dari PLN, akan selalu siap mendukung Pemkab Langkat dalam kegiatan – kegiatan positif,” tandas Arif.

Kendaraan listrik dipamerkan di Stand PLN pada HUT ke-274 Langkat.

Sementara, Manager ULP PLN Stabat M Syahrir menegaskan, pihaknya akan selalu siap untuk memastikan kelistrikan agar tetap lancar. “Kami siap untuk memastikan listrik tetap lancar dan aman, hingga acara selesai dilaksanakan,” tutur M Syahrir. (Ahmad)

Facebook Comments Box

Baca Lainnya

Pengurus Cabang GM FKPPI 0201/ Kota Medan Hadiri Upacara HUT Kota Medan ke-435

1 Juli 2025 - 16:54 WIB

Lampu Hias di Stabat Padam, Kadishub: Banyak Kabel Putus Dipotong

1 Juli 2025 - 16:40 WIB

Denpom 1/5 Medan Ucapkan Selamat HUT ke 435 Kota Medan, Satya Wira Wacaksana Tulus Mengabdi untuk Medan

1 Juli 2025 - 13:10 WIB

Hasan Tamora : Satu Cahaya Padam, Seribu Hati Menangis

28 Juni 2025 - 06:53 WIB

Semarak 1 Muharram di Tanjung Morawa-B: Obor Hijrah, Harapan Baru dari Desa yang Tak Pernah Lelah Membangun Iman

27 Juni 2025 - 23:04 WIB

Trending di Berita
error: